Trending
Jumat, 18 November 2016

Inilah Pemenang Lengkap MTV European Music Awards 2016

  • Share
  • fb-share
Inilah Pemenang Lengkap MTV European Music Awards 2016

Nama Justin Bieber dan Lady Gaga paling banyak disebutkan di dalam acara MTV European Music Awards 2016. Kali ini diselenggarakan di Belanda, tepatnya di Rotterdam, MTV EMA 2016 ini menjadi salah satu penghargaan tertinggi para pemusik di seluruh dunia.

Nggak hanya menjadi sebuah ajang penghargaan, setiap tahunnya MTV EMA ini juga menjadi ajang pamer pemusik yang mengeluarkan album baru. Salah satu band yang memeriahkan acara kemarin adalah Green Day dan Lady Gaga. Keduanya tampil memukau di tengah-tengah meriahnya panggung EMA. Disamping itu, Lady Gaga berhasil mendapatkan gelar best female dan best look, sedangkan Green Day walaupun nggak memenangkan best live ataupun best rock act, band asal Amerika Serikat ini mendapatkan gelar khusus yaitu Global Icon.

Berikut adalah pemenang lengkap MTV European Music Awards 2016.

Best song Justin Bieber - Sorry

Best female - Lady Gaga

Best male - Shawn Mendes

Best video - The Weeknd ft Daft Punk - Starboy

Best live act - Twenty One Pilots

Best new act - Zara Larsson

Best pop act - Fifth Harmony

Best rock act - Coldplay

Best UK and Ireland act - Little Mix

Best push - DNCE

Best look - Lady Gaga

Best world stage - Martin Garrix

Best electronic - Martin Garrix

Best hip hop Act - Drake

Best fans - Justin Bieber

Global icon - Green Day

Bagaimana Urbaners, apakah ada penyanyi atau band favoritmua yang menang? Atau lo hanya sekedar menunggu penampilan menarik mereka?

Comments
Budi Santoso
Mantap sekali
SARI ASTUTI
Best UK and Ireland act - Little Mix